Posts

Showing posts from May, 2017

Simulasi Sistem Katrol Ganda Bermassa menggunakan VBA EXCEL

Image
Simulasi Sistem Katrol Ganda Bermassa menggunakan VBA Excel Berawal dari keresahan sahabat-sahabat fisika di semua kalangan tentang konsep fisika yang rumit dan membosankan membuat saya termotivasi untuk membangun kembali pemikiran sahabat-sahabat tentang fisika dengan melihat perspektif lain fisika. Dengan melihat fenomena-fenomena pengajaran fisika yang monoton, saya mencoba untuk membangkitkan kembali pemikiran sahabat-sahabat fisikawan dengan berimajinasi dan berinovasi dengan konsep fisika melalui simulasi. Seperti kata Ilmuan Hebat yang Sahabat Kenal, Albert Einstein . " Nalar hanya akan membawa anda dari A menuju B, namun imajinasi mampu membawa Anda dari A ke manapun ".  Nah pada tulisan ini teman-teman akan melihat perspektif lain fisika. simulasi yang digunakan menggunakan aplikasi Microsoft Excel yang terinstal di komputer para sahabat semua. Berikut ini saya akan menuliskan tutorial konsep fisika yang dapat sahabat coba. dan melalui tulisan ini saya berharap

Popular posts from this blog

Menguraikan Vektor Gaya di Bidang Miring

Percepatan Sudut (Anguler) Gerak Melingkar

Pembiasan Cahaya Pada Kaca Plan paralel, Contoh Soal dan Pembahasan